Pemrov Sulbar Salah Urus Pulau Bala Balakang

  • Bagikan
Pulau Bala Balakang

MAMUJU, RAKYATSULBAR.COM– Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), rupanya kembali Kalang kabut di saat Provinsi Tetangga sedang mengurusi wilayahnya.

 

Diketahui bahwa wilayah Sulbar sangat jelas, berdasarkan Permendagri nomor 23 tahun 2014 bahwa pulau Bala Balakang adalah masuk dalam wilayah Sulbar.

 

Harusnya pemerintah di Sulbar tidak lagi sibuk dengan urusan wilayah tetangga, jika merasa telah intervensi terhadap pulau terluar wilayah Sulbar itu.

 

Menanggapi hal itu, DPD-RI Perwakilan Sulbar Ajbar mengatakan apa yang terjadi hari ini merupakan pelajaran berharga bagi pemerintah kabupaten dan Pemerintah provinsi Sulbar.

 

Pertanyaan kenapa masyarakat di lebih memilih ke Kaltim dari pada Sulbar, tentu karena ke Kaltim lebih jelas dari pada ke Sulbar.

 

“Saya berharap agar pemerintah di Sulbar harus betul-betul serius mengurus masyarakat di sana. Karena boleh jadi Pulau Bala Balakang ini merupakan sumber ekonomi sektor perikanan lagi ke provinsi Kaltim.” Kuncinya

 

(Musraho)

  • Bagikan